Empat Pansus Bahas Sembilan Raperda

20
1052
Heru Santoso.

DPRD TULUNGAGUNG – Empat panitia khusus (pansus) DPRD Tulungagung yang telah dibentuk dan diumumkan keanggotannya dalam Rapat Paripurna DPRD Tulungagung, Rabu (29/3), akan membahas sembilan rancangan peraturan daerah (raperda). Mereka bakal menyelesaikan pembahasan dalam masa sidang II tahun sidang III.

Ketua Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapperda), Heru Santoso SPd MPd, Kamis (30/3), mengungkapkan periode masa sidang II tahun sidang III yakni bulan Januari sampai dengan April 2017. “Ada sembilan raperda yang akan dibahas. Baik yang merupakan insiatif dewan maupun yang prakarsa Pemkab Tulungagung,” katanya.

Seperti diketahui, DPRD Tulungagung menyampaikan empat raperda inisiatif untuk dibahas dalam masa sidang sekarang. Keempat raperda itu adalah Raperda tentang Percepatan Peningkatan Kepemilikan Akte Kelahiran, Raperda tentang Perkoperasian, Raperda tentang Penataan dan Pembinaan Pasar Rakyat, Pusat Perbelanjaan dan Toko Swalayan serta Raperda tentang Pemberdayaan Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis).

Sementara dari prakarsa Pemkab Tulungagung, lima raperda. Yakni, Raperda tentang Ibadah Haji, Raperda tentang Pengelolaan Barang Milik Daerah, Raperda tentang Sistem Penyelenggaraan Perlindungan Anak, Raperda tentang Pencabutan Beberapa Peraturan Daerah Kabupaten Tulungagung, dan Raperda tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2012 tentang Modal Pemerintah Kabupaten Tulungagung pada PDAM Tulungagung.

Adapun pansus yang akan membahas sembilan raperda itu adalah Pansus I, Pansus II, Pansus III dan Pansus IV. Wakil Ketua DPRD Tulungagung, Agus Budiarto SE Ak, saat mengumumkan keanggotaan pansus dalam rapat paripurna telah membagi tugas pembahasan pada keempat pansus tersebut.

Pansus I bertugas membahas dua raperda. Yakni Raperda tentang Percepatan Peningkatan Kepemilikan Akte Kelahiran dan Raperda tentang Pencabutan Beberapa Peraturan Daerah Kabupaten Tulungagung.

Pansus II bertugas membahas dua raperda. Yakni, Raperda tentang Perkoperasian dan Raperda tentang Ibadah Haji.

Pansus III bertugas membahas tiga raperda. Ketiganya yaitu, Raperda tentang Penataan dan Pembinaan Pasar Rakyat, Pusat Perbelanjaan dan Toko Swalayan, Raperda tentang tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2012 tentang Modal Pemerintah Kabupaten Tulungagung pada PDAM Tulungagung serta Raperda tentang Sistem Penyelenggaraan Perlindungan Anak.

Pansus IV bertugas membahas dua raperda. Yaitu, Raperda tentang Pemberdayaan Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) dan Raperda tentang Pengelolaan Barang Milik Daerah.

20 COMMENTS

  1. Hey just wanted to give you a quick heads up. The words in your content seem to be
    running off the screen in Firefox. I’m not sure if this is a
    formatting issue or something to do with internet browser compatibility but
    I figured I’d post to let you know. The design and style
    look great though! Hope you get the issue fixed soon. Many thanks

  2. I know this if off topic but I’m looking into starting my own weblog and was curious what all
    is needed to get set up? I’m assuming having a blog like yours would cost a pretty penny?
    I’m not very internet savvy so I’m not 100% sure.
    Any tips or advice would be greatly appreciated.
    Kudos

  3. I’m amazed, I must say. Seldom do I encounter a blog that’s both educative and interesting, and let me tell you, you have hit the nail
    on the head. The problem is something not enough folks are
    speaking intelligently about. Now i’m very happy I stumbled across this during my search for something regarding
    this.

  4. Greate article. Keep writing such kind of information on your blog.
    Im really impressed by your site.
    Hey there, You have performed a fantastic job. I will
    definitely digg it and personally suggest to my friends.
    I am confident they’ll be benefited from this website.

  5. Hi there I am so happy I found your web site, I really found you
    by error, while I was looking on Aol for something else, Anyhow I am here now and would
    just like to say thanks a lot for a incredible post and a all round entertaining blog (I also love the theme/design), I don’t have time to read it all at the moment but I have bookmarked it and also added in your RSS feeds,
    so when I have time I will be back to read much more, Please do keep up
    the fantastic job.

TINGGALKAN PESAN